Pages

Senin, 12 Juni 2017

Apa itu Account Payable


  • Vendor Master Records


Vendor master record merupakan sebuah catatan yang berisikan nama vendor, alamat, serta data-data yang berhubungan dengan keuangan seperti : mata uang yg digunakan, pajak pembayaran dan lain-lain.


Pada vendor master record terdapat vendor account yang berisikan (company code, purchase organization, plant, dll) yang menginisialisasikan data dari vendor. Biasanya vendor master record berguna untuk mengatur bagian accounting dan purchasing.


Account Payable merupakan transaksi yang menjadi dasar perusahaan mengeluarkan uang, contoh : pembelian barang (purchasing). Dalam AP (Account Payable), Vendor master record berguna untuk membuat account group serta mengatur tampilan dan penomoran sebuah vendor agar pembayaran dapat dilakukaan perusahaan dengan benar dan terstruktur.


AP

  • Daily Accounting Transaction in Accounts Payable


Beberapa transaksi accounting yang dilakukan dalam account payable yaitu melakukan posting Invoice dan credit memo. Untuk melakukan hal tersebut dibuat menggunakan one-screen transaction. Jika document diatas dibuat tanpa menggunakan PO (Purchase Order) dapat dibuat berdasarkan referensi berikut :




  • Work template

  • Header and Vendor Data

  • G/L Account Items

  • Information Area


ap2

Selain menggunakan one-screen transaction kita dapat menggunakan program entry berulang secara manual dan otomatis.



Source : AC010 - Business Process in  Financial Accounting (2006)

0 comments:

Posting Komentar